Mental Health Talk
Alhamdulillah, dalam acara mental health talk tanggal 24 Februari kita belajar bagaimana hubungan antara mental health dan Islam. Dalam sesi terpisah untuk brothers dan sisters, kita juga telah belajar beberapa permasalahan mental health yang berkaitan dengan masing-masing pihak dan bagaimana kita bisa mengadopsi beberapa mekanisme untuk menangani permasalahan mental yang bisa memberi efek bukan hanya pada kehidupan dunia kita tapi juga pada keimanan dan kehidupan ritual kita.
Kegiatan tilawah Al Quran melazimi hari-hari indah di bulan suci Ramadan. Membaca Alquran memiliki makna dan pahala yang sangat besar dalam Islam. Hal ini dianggap sebagai ibadah mulia yang mendatangkan keberkahan dan kehormatan bagi orang yang beriman. Di seluruh Al-Qur’an, serta dalam berbagai hadis, banyak disebutkan tentang pahala dan keutamaan yang dianugerahkan kepada mereka yang membaca Al-Qur’an.
Mengapa bulan Ramadan disebutkan sebagai bulan Al’Quran. Hal ini dapat kita saksikan dari kebiasaan para ulama yang memiliki kebiasaan sangat akrab dengan Al-Qur’an. Ada yang rajin membaca, mengkhatamkan dan bahkan merenungkan isi kandungan di dalamnya.